6nam 9embilan-Cinta Sejatiku Lyrics

Teringat masa-masa indah
Bercanda hingga lupa waktu
Mesranya kau peluk diriku
Dan kau tuturkan bait-bait cintamu

Namun semua begitu cepat
Kau berlalu tinggalkan kisah
Yang selalu hantui bathinku
Di saat sendiri ku merasa hampa

Ku tak pernah berhenti mencintaimu
Ku takkan pernah berhenti menyayangmu
Karena kau adalah cinta sejatiku

Kehilangan akan dirimu
Benar-benar membuatku sakit
Tidakkah kau menyadarinya
Betapa ku tergila-gila padamu

Ku tak pernah berhenti mencintaimu
Ku takkan pernah berhenti menyayangmu
Karena kau adalah cinta sejatiku

Ku tak pernah berhenti mencintaimu
Ku takkan pernah berhenti menyayangmu
Karena kau adalah cinta sejatiku

Kau anugerah tercantikku
Dirimu
Kau belahan jiwa terindah
Jangan pernah pergi jauhi diriku meninggalkanku

Ku tak pernah berhenti mencintaimu
Ku takkan pernah berhenti menyayangmu
Karena kau adalah cinta sejatiku

Song Lyrics Posted By : Lyrics File.
Title : 6nam 9embilan-Cinta Sejatiku Lyrics. Artist :
Disclaimer: 6nam 9embilan-Cinta Sejatiku Lyrics posted in this blog is only for promotional purposes, learning music, and evaluation. 6nam 9embilan-Cinta Sejatiku Lyrics is copyright / property of Songwriters, artists, music labels are concerned. Purchase CD / VCD / DVD / Cassette original and also Ring Back Tone of songs related to the 6nam 9embilan-Cinta Sejatiku Lyrics.

Response to "6nam 9embilan-Cinta Sejatiku Lyrics"

 

New Song Lyrics Added

Auto Scroll Stop Scroll