Coke Pit - Bukan satu rahasia Lyrics

berandai ku seorang pujangga
berangkat dengan besar hati
kubawa ribuan harapan
ku kantongi jutaan puisi...
ooo... untuk utarakan
apa maksud hati

kuingin kau sang dewi
menjadi teman hidupku
di setiap malamku
memperindah mimpi mimpiku
meski tak bisa ku sentuh

bukan satu rahasia ku mencintaimu
walau hanya di hati akui diriku
aku hanya manusia yang sanggup melukiskan
indah sebuah harapan...

indahnya sinar purnama
terhias di balik malam
dan menggoda pelupuk mata
seakan inginku rangkul semua
meski tak bisa ku jamah...ooo

bukan satu rahasia ku mencintaimu
walau hanya di hati akui diriku
aku hanya manusia yang sanggup melukiskan
indah sebuah harapan...
indah sebuah harapan...
indah sebuah harapan...

Song Lyrics Posted By : Lyrics File.
Title : Coke Pit - Bukan satu rahasia Lyrics. Artist :
Disclaimer: Coke Pit - Bukan satu rahasia Lyrics posted in this blog is only for promotional purposes, learning music, and evaluation. Coke Pit - Bukan satu rahasia Lyrics is copyright / property of Songwriters, artists, music labels are concerned. Purchase CD / VCD / DVD / Cassette original and also Ring Back Tone of songs related to the Coke Pit - Bukan satu rahasia Lyrics.

Response to "Coke Pit - Bukan satu rahasia Lyrics"

 

New Song Lyrics Added

Auto Scroll Stop Scroll