Melinda - Cermin Hati Lyrics

lewat lagu yang ku dendangkan
ada yang ingin aku sampaikan
tentang getar-getarnya hati
yang ku rasa selama ini

ada rasa ingin dirindu
dan cemburu kepadamu
ada rasa ingin dicumbu
dengan sepenuh kasihmu

lewat lagu yang ku dendangkan
ada yang ingin aku sampaikan
tentang getar-getarnya hati
yang ku rasa selama ini

apakah dirimu tak merasa
kalau hatiku luluh bersimpuh
mengharap cinta, mengharap sayang
darimu yang aku dambakan

seharusnya dirimu tak mengerti
apa artinya semua ini
lembut sikapku mesra tuturmu
cerminan isi hatiku

lewat lagu yang ku dendangkan
ada yang ingin aku sampaikan
tentang getar-getarnya hati
yang ku rasa selama ini

apakah dirimu tak merasa
kalau hatiku luluh bersimpuh
mengharap cinta, mengharap sayang
darimu yang aku dambakan

seharusnya dirimu tak mengerti
apa artinya semua ini
lembut sikapku mesra tuturmu
cerminan isi hatiku

lewat lagu yang ku dendangkan
ada yang ingin aku sampaikan
tentang getar-getarnya hati
yang ku rasa selama ini

Song Lyrics Posted By : Lyrics File.
Title : Melinda - Cermin Hati Lyrics. Artist :
Disclaimer: Melinda - Cermin Hati Lyrics posted in this blog is only for promotional purposes, learning music, and evaluation. Melinda - Cermin Hati Lyrics is copyright / property of Songwriters, artists, music labels are concerned. Purchase CD / VCD / DVD / Cassette original and also Ring Back Tone of songs related to the Melinda - Cermin Hati Lyrics.

Response to "Melinda - Cermin Hati Lyrics"

 

New Song Lyrics Added

Auto Scroll Stop Scroll